Posts

Showing posts from September, 2014

di hari selasa

Image
Maaf jika tulisan ini tidak terlalu bagus atau baik untuk dibaca ;) yang disini akan terus berusaha. Disini, sebetulnya saya bingung. Akan menggunakan kata Aku/Saya/Gue. wkwk tapi coba saja ya hehe +++ Di pukul matahari yang bersiap untuk tenggelam dan suara keras yang menandakan bahwa petang telah datang berbunyi keras, dimana - mana. Aku datang ketempat itu, tempat dimana cahaya berada dibalik tembok yang tidak dapat dipanjat oleh para lampu - lampu. Menaiki susunan kayu yang terpasang rapih dan ditahan oleh si Besi, yang kita tidak ketahui seberapa kekuatannya, Aku sampai di pintu bercahaya, bernomor 1. Diapit dengan kayu dan kaca yang menyapa kehadiranku. Aku melihat ada orang lain dibalik kaca - kaca itu. Menuju ke pintu yang berada di ujung lorong, aku membuka pintu tersebut dan bertemu tak seorangpun. Salah seorang temanku selalu datang setelah diriku. para detik berjalan berlari lebih banyak. daripada si jarum kakak-beradik, tiba waktu k...